Selamat malam menjelang pagi sobat blogger sekalian, kali ini saya akan nge-post Cara Memberi dan Mengubah Nama Label Postingan Dengan Cepat dan Mudah Pada Blogger. Dikarenakan saya juga saya seorang blogger yang pernah mengalami kendala ini jadi saya ingin berbagi info tersebut.Kalian semua kan tau bahwa postingan diantara nya dibedakan dengan labelnya, jika kita mengubah 100 postingan dengan cara satu-satu tentu akan repot bukan ?. disini kita buat sekaligus, Caranya seperti ini :
MENAMBAH LABEL POSTINGAN
- Buka blogger anda dan kemudian pilih Post.
- Pilih label yang akan ditambahkan nama label, kemudian ceklik semua.
- Berikan label baru dengan cara pada bagian beri label pada entri yang dipilih kemudian pilih label baru dan kemdian masukan nama label baru, klik Ok
MENGGANTI LABEL POSTINGAN
1. Ubah salah satu label
Dalam contoh, saya ingin mengubah label "Blogger" menjadi "Membuat Blog" Maka saya edit label dari salah satu postingan saya. Cara ini dilakukan agar blog kita mengenali label baru tersebut.
2. Menyortir dan memilih postingan yang labelnya akan diubah
Buka blog anda, kemudian pada Dashboard, pilih Post, lalu pilih label yang kan diubah (Pada No-1 adalah label Blogger). Beri tanda centang semua label yang akan diubah(Pada No-1 adalah label Blogger), Kemudian pilih New Label dan masukkan nama label baru. Disini saya mengetik nama label "Membuat Blog", karena nama label baru ini harus sudah dikenali blog (Pada No-1 adalah label Membuat Blog)
3. Membuang label lama
Langkah No-2 telah selesai ?, maka nama label baru (Pada No-1 adalah label Membuat Blog) kita akan langsung muncul disamping nama label lama (Pada No-1 adalah label Blogger). Buka tanda filter (beri label pada entri yang dipilih), lalu klik nama label lama (Pada No-1 adalah label Blogger), dan otomatis nama label lama akan terhapus dari daftar.
Sekian Semoga Bermanfaat.
Terimakasih.
1 komentar:
TERIMAKASIH SANGAT MEMBANTU
Posting Komentar
Pengunjung yang baik selalu meninggalkan jejak.